Patroli Sambangi Pasar Tabanan
02 July 2022 11:07:20 Wita
Pada hari sabtu 2 juli 2022 pukul 10.00 wita personil samapta polres Tabanan sambangi pasar Tabanan demi menjaga keamanan dan minimalisir tindak kejahanan , selama giat nihil ditemukan hal menonjol khususnya di pasar Tabanan